Mediapriangan.com - Film terbaru yang sangat dinantikan, Dungeons and Dragons Honor Among Thieves, sedang tayang di bioskop-bioskop Jakarta pada kamis 30 Maret 2023.
Para penggemar Dungeons and Dragons Honor Among Thieves, film aksi fantasi yang menampilkan pertarungan sengit antara pahlawan dan penjahat dalam upaya merebut harta karun legendaris.
Tidak hanya menghadirkan aksi dan petualangan yang menegangkan, Dungeons and Dragons Honor Among Thieves juga menampilkan alur cerita yang menarik serta efek visual yang memukau.
Baca Juga: Pencarian untuk Kehormatan, Ini Sinopsis Film Dungeons and Dragons Honor Among Thieves
Segera cek jadwal dan waktu tayang film ini di 70 bioskop Jakarta pada Kamis 30 Maret 2023, sebagaimana dikutip MediaPriangan dari situs jadwalnonton.
Berikut jadwal Film Dungeons and Dragons Honor Among Thieves di 70 Bioskop Jakarta, Kamis 30 Maret 2023:
1. HOLLYWOOD XXI
Regular 2D Tiket Rp. 20.000
Jam tayang : 13:00, 15:45, 18:30, 21:15
2. Cinepolis Tamini Square
Regular 2D Tiket Rp. 25.000
Jam tayang : 11:45, 14:30, 17:15, 20:00
3. Cinepolis Pluit Village
Regular 2D Tiket Rp. 25.000
Jam tayang : 12:00, 14:45, 17:30, 20:15
LUXE 2D Tiket Rp. 60.000
Jam tayang : 13:15, 16:00, 18:45
4. CIPLAZ KLENDER XXI
Regular 2D Tiket Rp. 25.000
Jam tayang : 13:00, 15:45, 18:30, 21:15
5. PLUIT JUNCTION XXI
Regular 2D Tiket Rp. 25.000
Jam tayang : 13:00, 15:45, 18:30, 21:15
Artikel Terkait
Lengkap Tentang Avatar 2: The Way of Water, Mulai Dari Sinopsis, Pemain Hingga Jadwal Rilis Sekuel Avatar
Simak Sinopsis Film Qorin yang Tayang 1 Desember 2022, Ini Dia Deretan Pemain Qorin yang Mirip Manusia
Sinopsis Film Bayi Ajaib 2023 yang Sedang Tayang di Bioskop Indonesia, Cek Deretan Aktor dan Aktris Pemerannya
Sinopsis The Point Men, Film Asal Korea Selatan yang Tayang Perdana di Bioskop Indonesia 1 Februari 2023
Sinopsis Film Waktu Maghrib, Mengangkat Mitos Horor Indonesia Ketika Waktu Maghrib Tiba, Seru dan Mencekam